Kamis, 29 April 2021 - Bagian Hukum melaksanakan Kegiatan Penyuluhan Hukum Lewat Radio di Studio Radio Suara Pasuruan 107 FM, dengan topik "Pembiayaan Persiapan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL)" yang dihadiri oleh Narasumber dari Bagian Hukum dan Kejaksaan Negeri Kabupaten Pasuruan.
Komentar (0)
Belum ada komentar
Tulis Disini